Sunday 10 December 2017

Tipe Data Karakter Dlam bahasa c++


Karakter adalah sembarang huruf, angka, atau tanda baca tunggal. Tipe data karakter merupakan kumpulan bermacammacam karakter yang terdiri dari alfabet. Diman karakter antara lain: Alfabet bilangan decimal: 0, 1, 2, …, 9, Alfabet huruf latin besar : A, B, C, …, Z, Alfabet huruf latin kecil : a, b, c, ... , z dan Tanda baca tunggal : !, @, ~, ?, ;, ‘, &, dan sebagainya. Tipe data karakter ini hanya terdiri dari 1 karakter dan Bentuk tipe data dari karakter yaitu: char. Perhatikan penulisan contoh deklarasi char, dimana char huruf yang ditampilkan adalah = ‘A’ ;

contoh progam

#include <conio.h>
#include <iostream>
using namespace std;
main()
{
char huruf[] = "Tipe Data String pada C++";
cout << huruf;
getch();
return 0 ;
}
Load disqus comments

0 komentar